DOSIS PEMUPUKAN TANAMAN KAKAO DENGAN PUPUK NASA

Dosis Pemupukan Tanaman Kakao NASA


Kakao merupakan tanaman yang benar-benar produktif dan menghasilkan,oleh karena itu banyak petani yang mencoba untuk menanam kakao tetapi masih banyak petani yang belum tahu metode pas untuk budidaya kakao.

Oleh karena itu PT.Natural Nusantara memproduksi pupuk organik cair ataupun padat untuk membantu para petani kakao dengan meningkatkan kualitas buah kakao.

PRODUK NASA YANG DI BUTUHKAN :

Tahap Pertama
  1. SUPERNASA
  2. POC NASA
  3. HORMONIK
  4. GLIO
  5. PESTONA
  6. AERO
Tahap Kedua (fase pembuahan)
  1. SUPERNASA
  2. POWER NUTRITION
  • Tahap Pertama 
Untuk merawat tanaman kakao dengan aplikasi pupuk organik nasa yang diperlukan Natural GLIO untuk dikocorkan ke tanaman yang berfungsi mengurangi atau mencegah pertumbuhan penyakit jamur pada akar dan batang.Aplikasi Natural GLIO untuk dikocorkan ke tanaman yang berfungsi mengurangi atau mencegah pertumbuhan penyakit pada akar dan batang.Aplikasi Natural GLIO dipakai selain diawal juga bisa dirutinkan 3-4 bulan sekali atau saat ada pertanda adanya penyakit jamur.

Dosis yang digunakan takaran 1 kotak Natural GLIO untuk 10 tangki atau 1 sdm untuk 10-16 liter air.Mengocorkan SUPERNASA tiap-tiap 2-4 bulan sekali dengan takaran 250 gr SUPERNASA dicampurkan dengan air 2 liter untuk larutan induk untuk 200 tanaman kakao.Kita ambil setiap 10 ml ditambahkan 1 liter air untuk satu tanaman.

DOSIS PUPUK TANAMAN KAKAO PAKAI NASA

Selain SUPERNASA untuk tahap permulaan dan pertumbuhan tanaman menggunakan campuran POC NASA (4-5 tutup/tangki) + HORMONIK (5-7 tutup/tangki) + AERO-810 (¹/₄-¹/₂ tutup/tangki) di semprotkan dari ujung daun sampai bawah ditempat pangkal dekat akar rutin diterapkan 2-4 minggu sekali untuk mempercepat pertumbuhan akar batang dan daun kakao.

Ditambahkan PESTONA untuk mencegah hama penyakit batang dan menjaga lingkungan tetap sehat,jikalau tanaman kakao sudah berbuah dan tak terjangkau untuk disemprot lagi dapat dikocorkan atau untuk pestisida hamanya tetap di semprotkan.

 DOSIS PUPUK TANAMAN KAKAO PAKAI NASA

  • Tahap Kedua
Sesudah masa berbuah saat usia menginjak 2-3 tahun bisa ditambahi dosisi POWER NUTRITION untuk meningkatkan pembungaan dan bakal buah serta meningkatkan kualitas dan kuantitas buah sehingga hasil panen melimpah ruah.Untuk takaran hampir sama dengan SUPERNASA 1 botol + POWER NUTRITION 1 botol untuk 200 pohon bisa buat indukan 250 gr dicampur 2 liter air setiap 10 ml kita tambahkan air 1 liter lalu kocorkan rutin 3-4 bulan sekali.

Untuk tahap kedua (pemberian POWER NUTRITION) akan diberikan pada ketika batang pohon telah kuat dan besar (usia 3 tahun).
Bagi anda yang mempunyai tanaman kakao maupun tanaman berbuah lainnya dan berminat untuk memakai pupuk organik nasa dapat hubungin kami langsung Agen Resmi PT.Natural Nusantara (NASA) aman dan terpercaya.

 DOSIS PUPUK TANAMAN KAKAO PAKAI NASA

 Kami juga membuka kesempatan bagi anda yang ingin bergabung bersama kami sebagai agen/distributor baru di kota anda untuk pendistribusian produk-produk Nasa yang luar biasa.


Butuh Bantuan?Jangan Sungkan 

Jika Anda Butuh Bantuan,Ataupun Hal-Hal Yang Ingin Ditanyakan,Jangan Ragu Untuk Menghubungi Kami,Dengan Senang Hati akan Kami Bantu

TELP/SMS/WA

0813 2952 3111

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "DOSIS PEMUPUKAN TANAMAN KAKAO DENGAN PUPUK NASA"

Post a Comment